Chief Engineer Ertiga Suzuki Motor Corporation, Toshikatsu Hibi menjelaskan perbedaannya
Mobil di segmen Multi Purpose Vehicle (MPV) ini dikembangkan dari platform milik Suzuki Swift generasi kedua yang mengisi kelas hatchback.
Chief Engineer Ertiga Suzuki Motor Corporation, Toshikatsu Hibi menjelaskan perbedaannya
Mobil di segmen Multi Purpose Vehicle (MPV) ini dikembangkan dari platform milik Suzuki Swift generasi kedua yang mengisi kelas hatchback.
JAKARTA – PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) langsung mengandalkan varian Multi Purpose Vehicle (MPV) terbarunya Suzuki Ertiga, sebagai jagoan penjualan. Setelah resmi diluncurkan inden dari konsumen terus mengalami peningkatan yang signifikan. Terhitung sebelum dilaunching hingga per 7 Mei 2012 inden Ertiga sudah mencapai 8.500 unit. Ini membuktikan Ertiga sangat diminati konsumennya di Tanah Air.
“Sebelum resmi dilaunching sampai dengan 7 Mei 2012 ini, total inden Ertiga sudah mencapai 8.500 unit,” terang Dimelza Sharindradini, Public Relations 4W PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) kepada Okezone, Selasa (8/5/2012).
Selengkapnya »Inden Suzuki Ertiga Sudah Capai 8.500 Unit, Harga Sama
Jakarta – Produsen mobil Suzuki berambisi menjadi produsen mobil nomor satu di Indonesia. Dan kelahiran Ertiga menjadi tonggak awal kebangkitan mereka di nusantara.